Pindang Tongkol Suwir - info dapur
Headlines News :
Home » » Pindang Tongkol Suwir

Pindang Tongkol Suwir

Written By Ining Pamuji Atmi on Minggu, 02 Mei 2010 | Minggu, Mei 02, 2010


BAHAN:
4 sdm minyak sayur
2 batang serai, ambil bagian putihnya, iris halus
8 lembar daun jeruk purut,
buang tulang daunnya, iris halus
1 batang kecombrang, iris halus
10 butir bawang merah, kupas, iris halus
5 siung bawang putih, kupas, cincang halus
3 buah cabai merah besar, iris halus
1 sdt terasi bakar, haluskan
300 g ikan pindang kembung/ tongkol, buang kepalanya, cuci bersih, suwir-suwir dagingnya
1 sdm air jeruk nipis
½ sdt garam
½ sdt gula pasir

CARA MEMBUAT:

  • Panaskan minyak.  Tumis serai, daun jeruk, dan kecombrang sebentar. Masukkan bawang merah, bawang putih, cabai merah, dan terasi.  Aduk rata.  
  • Masukkan daging ikan yang telah disuwir
  • Bubuhi jeruk nipis, garam, dan gula. Masak sebentar hingga bumbu meresap dan matang.
  • Angkat, sajikan
Untuk 6 porsi
Kalori per porsi: 169
Dari femina 
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Mengenai Saya

Foto saya
bekasi, jawa barat, Indonesia
Bersyukurlah, sebagian perempuan Muslim masih eling (sadar, red) dan menjalani hidup dengan nilai-nilai Islam. Masih banyak Muslimah yang bangga menjalani profesi ibu rumah tangga, melahirkan banyak generasi penerus, menyibukkan diri mendidiknya menjadi anak shalih.

 
Support : Creating Website | kokar wika Template | kokar Template
Proudly powered by kokar wika
Copyright © 2011. info dapur - All Rights Reserved
Template Design by Safetyk3 Website Published by Kokar Template