Mengenali minyak jelantah - info dapur
Headlines News :
Home » » Mengenali minyak jelantah

Mengenali minyak jelantah

Written By Ining Pamuji Atmi on Minggu, 02 Mei 2010 | Minggu, Mei 02, 2010

 
Belakangan ini isu minyak yang diberi pemutih memang sempat meresahkan. Minyak goreng tersebut memang terbuat dari minyak jelantah (minyak yang sudah digunakan untuk menggoreng) yang dicampur zat pemutih. Warna minyaknya jadi lebih terang dibanding minyak jelantah biasa yang berwarna kuning kecokelatan. Namun, secara fisik, warna minyak jelantah berpemutih tidak akan sejernih minyak baru. Dari kekentalannya, minyak dengan zat pemutih lebih kental dibanding minyak biasa. Saat digunakan untuk menggoreng, minyak ini biasanya mengeluarkan banyak buih dan asap. Sebaiknya Anda tetap menggunakan minyak goreng baru, karena minyak jelantah dengan zat pemutih ini berdampak kurang baik untuk kesehatan.

Konsultan: DR. IR. Nuri Andarwulan, M.SI
Jurusan Ilmu dan Teknologi Pangan
Fakultas Teknologi Pertanian, IPB, Bogor
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Mengenai Saya

Foto saya
bekasi, jawa barat, Indonesia
Bersyukurlah, sebagian perempuan Muslim masih eling (sadar, red) dan menjalani hidup dengan nilai-nilai Islam. Masih banyak Muslimah yang bangga menjalani profesi ibu rumah tangga, melahirkan banyak generasi penerus, menyibukkan diri mendidiknya menjadi anak shalih.

 
Support : Creating Website | kokar wika Template | kokar Template
Proudly powered by kokar wika
Copyright © 2011. info dapur - All Rights Reserved
Template Design by Safetyk3 Website Published by Kokar Template