Cara membuat sayuran kukus tidak layu - info dapur
Headlines News :
Home » » Cara membuat sayuran kukus tidak layu

Cara membuat sayuran kukus tidak layu

Written By Ining Pamuji Atmi on Minggu, 02 Mei 2010 | Minggu, Mei 02, 2010


Bagaimana cara membuat sayuran kukus agar warnanya tidak kusam dan tetap segar?
Kadar vitamin sayuran memang akan mengalami penurunan lebih sedikit jika dikukus dibandingkan dengan direbus. Sayuran yang dikukus ataupun direbus sama-sama akan mengalami perubahan warna menjadi lebih kusam. Hal ini disebabkan oleh penguapan air dari bagian permukaan sayuran dan kerja enzim peroksidase yang terus aktif, bahkan setelah sayuran ditiriskan dari panci pengukus atau perebus. Untuk menghentikan kerja enzim tersebut sehingga warna sayuran setelah dikukus atau direbus menjadi tetap segar, segera bilas dengan air es.
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Mengenai Saya

Foto saya
bekasi, jawa barat, Indonesia
Bersyukurlah, sebagian perempuan Muslim masih eling (sadar, red) dan menjalani hidup dengan nilai-nilai Islam. Masih banyak Muslimah yang bangga menjalani profesi ibu rumah tangga, melahirkan banyak generasi penerus, menyibukkan diri mendidiknya menjadi anak shalih.

 
Support : Creating Website | kokar wika Template | kokar Template
Proudly powered by kokar wika
Copyright © 2011. info dapur - All Rights Reserved
Template Design by Safetyk3 Website Published by Kokar Template